Search This Blog

Jadwal Kereta Cikampek-Cikarang, Harga Tiket, dan Rutenya

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Jadwal Kereta Cikampek-Cikarang, Harga Tiket, dan Rutenya
Jan 25th 2025, 19:47, by Berita Terkini, Berita Terkini

Ilustrasi Jadwal Kereta Cikampek-Cikarang. Sumber: Pexels/Pixabay
Ilustrasi Jadwal Kereta Cikampek-Cikarang. Sumber: Pexels/Pixabay

Warga Cikampek yang ingin mengunjungi Cikarang dapat menggunakan kereta api. Namun, pastikan untuk mengetahui jadwal kereta Cikampek-Cikarang.

Mengetahui jadwal keberangkatan adalah hal yang sangat penting agar tidak ketinggalan kereta. Terlebih lagi, tidak banyak kereta yang tersedia pada rute tersebut.

Ketahui Jadwal Kereta Cikampek-Cikarang Harga Tiket, dan Rute

Ilustrasi Jadwal Kereta Cikampek-Cikarang. Sumber: Pexels/Pixabay
Ilustrasi Jadwal Kereta Cikampek-Cikarang. Sumber: Pexels/Pixabay

Dikutip dari buku Metode Importance Performance Analysis (IPA) untuk Mengukur Kinerja Prasarana Kereta Api Melalui Kepuasan Pelanggan, Mudjanarko, et al. (2020), perusahaan PT. Kereta Api Indonesia (persero) adalah perusahaan yang mengelola perkeretaapian di Indonesia yang telah mengoperasikan Kereta Api untuk para penumpang.

Terdapat banyak jenis kereta api, serpri KRL, KA Eksekutif, KA Ekonomi, hingga KA Lokal. Salah satu Kereta Api Lokal yang ada di wilayah Jawa Barat adalah Commuter Line Walahar/Jatiluhur.

Untuk bepergian menggunakan KA Lokal ini, para penumpang cukup membayar Rp4.000. Tiket dapat dipesan maksimal H-7 sebelum keberangkatan di aplikasi KAI Access, situs web kai.id, dan stasiun kereta api.

Berikut jadwal kereta Cikampek-Cikarang yang dikutip dari commuterline.id beserta rutenya.

1. Walahar/Jatiluhur Nomor KA 315

  • Cikampek (CKP): 05.30

  • Dawuan (DWN): 05.37

  • Kosambi (KOS): 05.46

  • Klari (KLI): 05.53

  • Karawang (KW): 06.02

  • Kedunggedeh (KDH): 06.11

  • Lemahabang (LMB): 06.21

  • Cikarang (CKR): 06.27

2. Walahar/Jatiluhur Nomor KA 319

  • Cikampek (CKP): 09.26

  • Dawuan (DWN): 09.32

  • Kosambi (KOS): 09.40

  • Klari (KLI): 09.46

  • Karawang (KW): 09.54

  • Kedunggedeh (KDH): 10.02

  • Lemahabang (LMB): 10.12

  • Cikarang (CKR):10.18

3. Walahar/Jatiluhur Nomor KA 317

  • Cikampek (CKP): 11.45

  • Dawuan (DWN): 11.52

  • Kosambi (KOS): 12.01

  • Klari (KLI): 12.08

  • Karawang (KW): 12.18

  • Kedunggedeh (KDH): 12.27

  • Lemahabang (LMB): 12.38

  • Cikarang (CKR): 12.44

4. Walahar/Jatiluhur Nomor KA 321

  • Cikampek (CKP): 14.07

  • Dawuan (DWN): 14.13

  • Kosambi (KOS): 14.21

  • Klari (KLI):14.27

  • Karawang (KW): 14.42

  • Kedunggedeh (KDH): 14.51

  • Lemahabang (LMB): 15.02

  • Cikarang (CKR): 15.09

5. Walahar/Jatiluhur Nomor KA 323

  • Cikampek (CKP): 18.32

  • Dawuan (DWN): 18.38

  • Kosambi (KOS): 18.46

  • Klari (KLI): 18.52

  • Karawang (KW): 19.00

  • Kedunggedeh (KDH): 19.08

  • Lemahabang (LMB): 19.18

  • Cikarang (CKR):19.24

Baca juga: 2 Tips Memilih Kursi Kereta Ekonomi agar Tidak Mundur, Penumpang Wajib Tahu

Demikian jadwal kereta Cikampek-Cikarang. Jangan sampai ketinggalan kereta ya! (FAR)

Media files:
01jjdqex514w4w60nz9ycjt44j.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar