Kondisi kabel utilitas tampak menjuntai di Jalan Kuningan Barat Raya dan Kuningan Barat II, Jakarta Selatan, Sabtu (27/12/2025). Foto: Jamal Ramadhan/kumparanKabel utilitas terlihat menggantung rendah hingga mendekati area yang kerap dilalui pejalan kaki, meskipun di lokasi tersebut belum tersedia trotoar yang layak. Foto: Jamal Ramadhan/kumparanSelain tampak semerawut, kabel-kabel tersebut dinilai berpotensi membahayakan keselamatan masyarakat yang melintas di sekitar lokasi, terutama saat hujan atau pada malam hari ketika jarak pandang terbatas. Foto: Jamal Ramadhan/kumparanWarga sekitar menyebut, kondisi kabel di ruas jalan tersebut tak pernah dirapikan oleh petugas berwenang. Menurut mereka, penataan kabel hanya dilakukan di seberang jalan, tepatnya di kawasan jajaran Gedung Cyber. Foto: Jamal Ramadhan/kumparan
Kondisi kabel utilitas tampak menjuntai di Jalan Kuningan Barat Raya dan Kuningan Barat II, Jakarta Selatan, Sabtu (27/12/2025).
Kabel utilitas terlihat menggantung rendah hingga mendekati area yang kerap dilalui pejalan kaki, meskipun di lokasi tersebut belum tersedia trotoar yang layak.
Selain tampak semrawut, kabel-kabel tersebut dinilai berpotensi membahayakan keselamatan masyarakat yang melintas di sekitar lokasi, terutama saat hujan atau pada malam hari ketika jarak pandang terbatas.
Kondisi kabel utilitas tampak menjuntai di Jalan Kuningan Barat Raya dan Kuningan Barat II, Jakarta Selatan, Sabtu (27/12/2025). Foto: Jamal Ramadhan/kumparan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar