Search This Blog

Foto: Melihat Ritual Siraman Air Terjun Sedudo di Nganjuk Jawa Timur

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Foto: Melihat Ritual Siraman Air Terjun Sedudo di Nganjuk Jawa Timur
Jul 20th 2024, 21:40, by Darryl Ramadhan, kumparanNEWS

Sejumlah remaja berjalan dengan membawa wadah untuk menampung air saat ritual Siraman Air Terjun Sedudo di Nganjuk, Jawa Timur, Sabtu (20/7/2024). Foto: Muhammad Mada/ANTARA FOTO
Ritual tersebut dilaksanakan setahun sekali saat bulan Suro (penanggalan Jawa) sejak zaman Kerajaan Majapahit. Foto: Muhammad Mada/ANTARA FOTO
Ritual tersebut sebagai bentuk ucapan syukur masyarakat Desa Ngliman Kabupaten Nganjuk serta simbol pembersihan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa. Foto: Muhammad Mada/ANTARA FOTO
Foto: Muhammad Mada/ANTARA FOTO

Sejumlah remaja berjalan dengan membawa wadah untuk menampung air saat ritual Siraman Air Terjun Sedudo di Nganjuk, Jawa Timur, Sabtu (20/7).

Ritual ini dilaksanakan setahun sekali saat bulan Suro (penanggalan Jawa) dan telah berlangsung sejak zaman Kerajaan Majapahit.

Ritual tersebut sebagai bentuk ucapan syukur masyarakat Desa Ngliman Kabupaten Nganjuk serta simbol pembersihan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Sejumlah remaja mengambil air menggunakan kendi saat ritual Siraman Air Terjun Sedudo di Nganjuk, Jawa Timur, Sabtu (20/7/2024). Foto: Muhammad Mada/ANTARA FOTO
Sejumlah remaja mengambil air menggunakan kendi saat ritual Siraman Air Terjun Sedudo di Nganjuk, Jawa Timur, Sabtu (20/7/2024). Foto: Muhammad Mada/ANTARA FOTO

Media files:
01j385nak1hfs32k6papf0hbtb.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar