Search This Blog

Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024 serta Waktu Lainnya

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024 serta Waktu Lainnya
Mar 24th 2024, 17:30, by Berita Terkini, Berita Terkini

Ilustrasi Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024, Sumber Unsplash Nouman Younas
Ilustrasi Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024, Sumber Unsplash Nouman Younas

Jadwal imsakiyah dan subuh merupakan hal yang diperlukan oleh umat muslim untuk di bulan Ramadan ini. Begitu pula dengan masyarakat di Kota Bogor dan sekitarnya. Itulah mengapa, jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 25 Maret 2024 dibutuhkan.

Selain itu, jadwal dari berbagai waktu lainnya juga dibutuhkan. Dengan demikian, umat muslim di Bogor bisa lebih mudah untuk menjalankan ibadahnya,

Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024 dan Berbagai Waktu Lainnya

Ilustrasi Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024, Sumber Unsplash Jerg Gamarcha
Ilustrasi Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024, Sumber Unsplash Jerg Gamarcha

Imsakiyah adalah tanda bahwa azan subuh akan berkumandang dalam waktu 10 menit. Oleh sebab itu, saat imsakiyah tiba, umat muslim dapat bersiap untuk mengakhiri sahur sehingga tak melebihi azan subuh.

Jadwal imsakiyah dan subuh bisa digunakan oleh umat muslim untuk mengingatkan diri sendiri terkait waktu tersebut. Pemerintah pun melalui Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama telah merilisnya di bimasislam.kemenang.go.id.

Untuk umat muslim di Kota Bogor dan sekitarnya, maka bisa menyimak jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 25 Maret 2024 beserta berbagai waktu lainnya di bawah iniyang dikutip dari situs tersebut:

  • Imsak: 04.31 WIB

  • Subuh: 04.41 WIB

  • Terbit: 05.49 WIB

  • Duha: 06.20 WIB

  • Zuhur: 12.02 WIB

  • Asar: 15.15 WIB

  • Magrib: 18.07 WIB

  • Isya': 19:12 WIB

Baca juga: Bacaan Niat Sahur Puasa Ramadhan beserta Doa Buka Puasa

Hal-Hal yang Patut Diperhatikan Selama Berpuasa

Ilustrasi Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024, Sumber Unsplash Rumah ZIS UGM
Ilustrasi Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 25 Maret 2024, Sumber Unsplash Rumah ZIS UGM

Selain jadwal imsakiyah dan subuh, ada berbagai hal lain yang patut diperhatikan selama berpuasa. Berikut di antaranya.

1. Jangan Melewatkan Sahur

Umat muslim sebaiknya tidak melewatkan sahur. Dengan sahur, umat muslim bisa memperoleh energi untuk berpuasa. Selain itu, sahur juga merupakan sunah Rasul.

2. Mengakhirkan Sahur

Selain tidak melewatkan sahur, umat muslim juga disunahkan untuk mengakhirkan makan sahur. Artinya, umat muslim dianjurkan untuk makan atau minum menjelang azan subuh.

3. Menyegarakan Berbuka

Umat muslim disunahkan untuk menyegerakan berbuka puasa saat azan maghrib tiba. Buka puasa bisa diawali dengan makan yang manis-manis atau kurma sebanyak tiga buah.

Demikian jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 25 Maret 2024 beserta berbagai waktu lainnya. Semoga bisa membantu umat muslim di Kota Bogor dan sekitarnya untuk menjalankan ibadah di bulan Ramadan. (LOV)

Media files:
01hsqtznfaaeh61122dcnnx6s4.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar