Search This Blog

Drawing Semifinal Piala FA: MU Hadapi Coventry City, Chelsea Tantang Man City

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Drawing Semifinal Piala FA: MU Hadapi Coventry City, Chelsea Tantang Man City
Mar 18th 2024, 01:51, by Soni Insan Bagus L, kumparanBOLA

Raheem Sterling menggocek Kyle Walker sebelum mencetak gol saat laga Man City vs Chelsea dalam pekan ke-25 Liga Inggris 2023/24 di Stadion Etihad pada Minggu (18/2) dini hari WIB. Foto: Action Images via Reuters/Jason Cairnduff
Raheem Sterling menggocek Kyle Walker sebelum mencetak gol saat laga Man City vs Chelsea dalam pekan ke-25 Liga Inggris 2023/24 di Stadion Etihad pada Minggu (18/2) dini hari WIB. Foto: Action Images via Reuters/Jason Cairnduff

Manchester United dan Chelsea memastikan tiket ke semifinal Piala FA 2023/24 usai meraih kemenangan di perempat final pada Minggu (17/3) malam WIB. Mereka menyusul Manchester City dan Coventry City yang sudah lolos lebih dahulu.

MU menang dramatis melawan Liverpool dengan skor 4-3 usai melewati babak extra time. Sementara, Chelsea lolos ke semifinal usai menang 4-2 atas Leicester City.

Sebelumnya, Man City maju ke empat besar setelah mengalahkan Newcastle United 2-0. Kemudian, Coventry City ke semifinal dengan menang tipis 3-2 atas Wolverhampton Wanderers.

Pemain Manchester United Scott McTominay merayakan gol bersama rekan satu timnya yang kemudian dianulir, saat hadapi Fullham, di Craven Cottage, London, Inggris, Sabtu (4/11/2023). Foto: Peter Cziborra/REUTERS
Pemain Manchester United Scott McTominay merayakan gol bersama rekan satu timnya yang kemudian dianulir, saat hadapi Fullham, di Craven Cottage, London, Inggris, Sabtu (4/11/2023). Foto: Peter Cziborra/REUTERS

Setelah MU dan Chelsea lolos, drawing semifinal Piala FA digelar. Berikut ini hasil drawing tersebut:

Drawing Semifinal Piala FA

  • Coventry City vs Manchester United

  • Manchester City vs Chelsea

Media files:
01hpw4yzsbknay5j0cbfdww5b5.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar