Search This Blog

Kacang Ilmuwan: Arti dan Penjelasannya untuk MPLS Siswa

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Kacang Ilmuwan: Arti dan Penjelasannya untuk MPLS Siswa
Jul 9th 2023, 19:44, by Berita Terkini, Berita Terkini

Ilustrasi kacang ilmuwan - Sumber: pixabay.com/1195798-1195798
Ilustrasi kacang ilmuwan - Sumber: pixabay.com/1195798-1195798

Pertanyaan teka-teki kacang ilmuwan mungkin merupakan soal yang cukup sulit untuk dijawab oleh para siswa. Di momen MPLS, ada beberapa pertanyaan yang mudah untuk dijawab, tapi ada pula yang cukup membingungkan, seperti soal tentang kacang ini.

Pada dasarnya, teka-teki semacam ini bagus untuk perkembangan otak siswa. Alasannya karena permainan asah otak melibatkan pemecahan, memori, dan tugas-tugas kognitif lainnya.

Apa Arti Kacang Ilmuwan?

Ilustrasi kacang ilmuwan - Sumber: pixabay.com/heecehil-50137
Ilustrasi kacang ilmuwan - Sumber: pixabay.com/heecehil-50137

Momen MPLS (masa pengenalan lingkungan sekolah) untuk para siswa baru biasanya diisi dengan banyak kegiatan menarik. Salah satunya adalah tugas untuk dapat memecahkan dan menjawab berbagai pertanyaan teka-teki.

Pertanyaan tersebut berkaitan dengan nama makanan, minuman, atau berbagai snack dan buah. Dengan berlatih pemecahan masalah melalui permainan ini, siswa dapat mengembangkan kemampuan mereka dalam menghadapi tantangan dan masalah.

Berdasarkan buku Bahan Makanan Bersumber Dari Kacang-Kacangan, Irma Eva Yani, Netty Ino Ischak, dkk, Global Eksekutif Teknologi, ada banyak sekali jenis kacang di dunia, tapi memang tidak ada yang bernama ilmuwan. Untuk itu, diperlukan pemikiran lebih dalam.

Lantas, apa arti dan jawaban untuk pertanyaan kacang ilmuwan? Jawaban untuk kacang ilmuwan adalah kacang atom. Alasannya atom adalah istilah yang cukup lekat dengan bidang fisika atau kimia. Dua bidang yang sangat identik dengan para ilmuwan.

Pertanyaan Teka-teki MPLS Lainnya

Ilustrasi kacang ilmuwan - Sumber: pixabay.com/kengkreingkrai-1480774
Ilustrasi kacang ilmuwan - Sumber: pixabay.com/kengkreingkrai-1480774

Apakah pertanyaan MPLS hanya berhenti sampai di situ? Tentu saja tidak. Beberapa pertanyaan lain yang masih terkait dengan nama makanan, yaitu:

  1. Keju Berputar = Richeese Roll

  2. Pesisir Melingkar Keju = Richeese / Rings

  3. Makanan orang kaya = Richeese

  4. Snack Angin Puyuh = Twister

  5. Kedelai Semen = Tempe

  6. Bantal = Tahu Putih

  7. Makanan raja hutan = Leo

  8. Pocong Hijau = Lontong

  9. Snack Tornado = Twister

  10. Pudding Goreng = Tahu Goreng

  11. Rambut Nenek = Arum Manis

  12. Rambut Keriting Goreng = Mie Goreng

  13. Permen gunung cinta = Alpenliebe

  14. Panjang, lembek, tapi enak = Coki-coki

  15. Ratu Perak Berjerawat = Silverqueen Mete

  16. Ratu Perak = Silverqueen

  17. Snack Obat = Pilus Kapsul

  18. Snack Melayang = Jetz

  19. Wafer Cadel = Wafle kacang

  20. Wafer Piramida = Gerry Piramid

Baca Juga: Kunci Jawaban Teka-Teki MPLS: Ayam Semut

Demikian petunjuk arti dan jawaban pertanyaan kacang ilmuwan di MPLS siswa baru. Dengan melibatkan siswa dalam permainan asah otak, mereka dapat mengembangkan daya pikir, kreativitas, dan kemampuan dalam berkolaborasi dengan teman-temannya. (DNR)

Media files:
01h4wynpsd6708w2nz0hz8217b.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar