Sep 13th 2024, 19:30, by Darryl Ramadhan, kumparanNEWS
Presiden Jokowi menanam tanaman saat mencanangkan hutan pendidikan Wanagama Nusantara di Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat (13/9). Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTODalam penanaman pohon tersebut Jokowi didampingi Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, dan Dekan Fakultas Kehutanan UGM Sigit Sunarta. Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTOWanagama Nusantara memiliki luas 621 hektare dengan pengembangan tahap awal seluas 28 hektare itu nantinya akan digunakan sebagai hutan pendidikan atau destinasi wisata dengan tanaman endemik Kalimantan. Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTOFoto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTO
Presiden Jokowi menanam tanaman saat mencanangkan hutan pendidikan Wanagama Nusantara di Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat (13/9).
Dalam penanaman pohon tersebut, Jokowi didampingi Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, dan Dekan Fakultas Kehutanan UGM Sigit Sunarta.
Wanagama Nusantara yang memiliki luas 621 hektare dengan pengembangan tahap awal seluas 28 hektare itu nantinya akan digunakan sebagai hutan pendidikan atau destinasi wisata dengan tanaman endemik Kalimantan.
Presiden Joko Widodo menyiram tanaman Tengkawang saat mencanangkan hutan pendidikan Wanagama Nusantara di Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat (13/9/2024). Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTO
Tidak ada komentar:
Posting Komentar