Search This Blog

Definisi, Antonim, dan Sinonim Hukuman sesuai Kaidah Bahasa Indonesia

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Definisi, Antonim, dan Sinonim Hukuman sesuai Kaidah Bahasa Indonesia
Jul 2nd 2023, 20:17, by Berita Terkini, Berita Terkini

 Ilustrasi Sinonim Hukuman, Foto Unsplash/Daria Nepriakhina πŸ‡ΊπŸ‡¦
Ilustrasi Sinonim Hukuman, Foto Unsplash/Daria Nepriakhina πŸ‡ΊπŸ‡¦

Bahasa Indonesia merupakan salah satu bahasa yang mempunyai banyak kosakata. Makanya, tidak heran apabila terdapat banyak antonim maupun sinonim dari sebuah kata yang dapat digunakan. Salah satunya yaitu antonim dan sinonim hukuman.

Dengan mengetahui, antonim dan sinonim dari kata tersebut, seseorang akan memiliki banyak kosakata yang bisa dibuat sebagai kalimat bahasa Indonesia. Kalimat tersebut bisa secara langsung diaplikasikan dalam percakapan sehari-hari.

Antonim dan Sinonim Hukuman

  Ilustrasi Sinonim Hukuman, Foto Unsplash/Alexander Grey
Ilustrasi Sinonim Hukuman, Foto Unsplash/Alexander Grey

Mengutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Daring Kemdikbud pada situs kbbi.kemdikbud.go.id, kata hukuman memiliki arti sebagai kata benda yang berarti siksa dan sebagainya yang dikenakan kepada orang yang melanggar undang-undang dan sebagainya.

Adapun antonim atau lawan kata dari kata hukuman yang benar menurut Tesaurus Bahasa Indonesia adalah nikmat. Lantas, apa sinonim dari kata hukuman?

Berdasarkan buku yang berjudul Panduan Resmi Tes BUMN CAT/PBT karya Raditya Panji Umbara (2018: 14), sinonim merupakan suatu kata yang mempunyai bentuk berbeda namun arti atau pengertiannya sama atau mirip.

Penjelasan di atas secara tersirat memberikan pemahaman, apabila berbicara tentang sinonim hukuman, maka membahas tentang kata yang mempunyai makna yang sama dengan hukuman. Namun, sinonim kata hukuman mungkin saja tidak akan sama secara mutlak.

Menurut Tesaurus Bahasa Indonesia, berikut adalah beberapa sinonim hukuman yang perlu diketahui:

1. Vonis

2. Ketentuan

3. Ketetapan

4. Keputusan

5. Putusan

6. Strap

7. Siksa

8. Aniaya

9. Azab

10. Ikab

11. Siasat

12. Setrap

13. Sanksi

14. Denda

15. Penalti

16. Balasan

17. Ganjaran

18. Ikah

19. Ares

20. Deraan

21. Hajaran

22. Pukulan

23. Bonus

24. Bunga

25. Hadiah

26. Imbalan

27. Kompensasi

28. Pahala

29. Pemberian

30. Sagu Hati

31. Sawab

32. Upah

33. Padahan

34. Tentangan

35. Timbalan

36. Siksaan

37. Dam

38. Diat

39. Fidyah

40. Ganti Rugi

41. Kifarat

42. Pampasan

43. Saman

44. Jawaban

45. Perlawanan

46. Reaksi

47. Respons

48. Sahutan

49. Sambutan

50. Tanggapan

51. Tangkisan

52. Akibat

53. Bayaran

54. Kisas

55. Kesengsaraan

56. Penderitaan

57. Ajaran

58. Advis

59. Aliran

60. Alitan

Baca juga: Pengertian, Sinonim, dan Lawan Kata Bahagia dalam KBBI

Penggunaan sinonim hukuman sering ditemui dalam kehidupan sehari-hari. Sebelum memakai kata "hukuman", perhatikan terlebih dahulu makna kata tersebut, karena akan memiliki arti yang berbeda tergantung dari konteks kalimat yang digunakan. (Adm)

Media files:
01h4aes2y9afkks0c2pgepzzvr.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar