Search This Blog

Foto: Lazio Permalukan AC Milan di San Siro

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Foto: Lazio Permalukan AC Milan di San Siro
Mar 3rd 2025, 12:00, by Dicky Adam Sidiq, kumparanBOLA

AC Milan menelan kekalahan saat menjamu Lazio pada laga lanjutan Liga Italia 2024/25 di San Siro, Milan, Italia, Senin (3/3) dini hari WIB. Foto: Piero CRUCIATTI / AFP
Milan keok 1-2 dari Lazio. Foto: Piero CRUCIATTI / AFP
Di babak pertama, Lazio membuka keran keunggulan lewat sepakan Mattia Zaccagni di menit ke-28. Foto: Piero CRUCIATTI / AFP
Di babak kedua, AC Milan baru bisa menyamakan kedudukan lewat sundulan Samuel Chukwueza di menit ke-85. Foto: Piero CRUCIATTI / AFP
Gol kemenangan Lazio dicetak lewat tendangan penalti pada menit ke-90+8. Adalah Pedro yang menjadi eksekutor tidak menyia-nyiakan kesempatan. Foto: Piero CRUCIATTI / AFP
Kekalahan ini membikin AC Milan merosot ke posisi ke-9 klasemen sementara dengan 41 poin. Sementara Lazio berada di posisi ke-4 dengan 40 poin. Foto: Piero CRUCIATTI / AFP

AC Milan menelan kekalahan saat menjamu Lazio pada laga lanjutan Liga Italia 2024/25 di San Siro, Milan, Italia, Senin (3/3) dini hari WIB. Milan keok 1-2 dari Lazio.

Di babak pertama, Lazio membuka keran keunggulan lewat sepakan Mattia Zaccagni di menit ke-28. Di babak kedua, AC Milan baru bisa menyamakan kedudukan lewat sundulan Samuel Chukwueza di menit ke-85.

Gol kemenangan Lazio dicetak lewat tendangan penalti pada menit ke-90+8. Adalah Pedro yang menjadi eksekutor tidak menyia-nyiakan kesempatan.

Kekalahan ini membikin AC Milan merosot ke posisi ke-9 klasemen sementara dengan 41 poin. Sementara Lazio berada di posisi ke-4 dengan 40 poin.

Pemain Lazio Mattia Zaccagni mencetak gol ke gawang AC Milan pada pertandingan Liga Italia di Stadion San Siro, Milan, Italia, Minggu (2/3/2025). Foto: Piero CRUCIATTI / AFP
Pemain Lazio Mattia Zaccagni mencetak gol ke gawang AC Milan pada pertandingan Liga Italia di Stadion San Siro, Milan, Italia, Minggu (2/3/2025). Foto: Piero CRUCIATTI / AFP

Media files:
01jnd0nd9ffg6whgfnwcx3x0bn.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar