Search This Blog

Foto: Agam Pisan Kedai Kopi Unik Berlatar Lanskap Sungai Musi Palembang

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Foto: Agam Pisan Kedai Kopi Unik Berlatar Lanskap Sungai Musi Palembang
Feb 27th 2023, 18:43, by Ary Priyanto, Urban Id

Para pengujung kedai yang bersantai menikmati kopi di Agam Pisan kedai kopi unik berlatar lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Para pengujung kedai yang bersantai menikmati kopi di Agam Pisan kedai kopi unik berlatar lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id

"Barangkali Tuhan menciptakan kopi, agar kita semua berteman," tertulis pada dinding sudut bangunan kedai. Begitu sederhana namun memiliki makna dalam.

Setidaknya dari moto tersebut terselip harapan sang pemilik kepada pengunjung yang singgah di Kedai Kopi Agam Pisan.

Menawarkan harga yang ekonomis untuk satu gelas kopinya, membuat betah para pengunjung yang didominasi anak muda pecinta kopi di Palembang.

Strategi bisnis kopi memanfaatkan salah satu los bangunan Pasar 16 Ilir yang langsung menghadap Sungai Musi, membuat suasana ngopi jelang sore hari terasa begitu syahdu.

Apalagi tempat itu menjadi kedai kopi pertama yang terbilang unik lantaran berlokasi di kawasan pasar tradisional terbesar Kota Musi.(abp)

Posisi tempat usaha yang memanfaatkan salah satu los bangunan pasar 16 Ilir menjadikan kedai kopi Agam Pisan sebai tempat unik para pecinta kopi yang ingin menikmati lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Posisi tempat usaha yang memanfaatkan salah satu los bangunan pasar 16 Ilir menjadikan kedai kopi Agam Pisan sebai tempat unik para pecinta kopi yang ingin menikmati lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Ruang barista yang memiliki nuansa berbeda lantaran posisi kedai Agam Pisan yang berlokasi di bangunan pasar 16 Ilir membelakangi  Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Ruang barista yang memiliki nuansa berbeda lantaran posisi kedai Agam Pisan yang berlokasi di bangunan pasar 16 Ilir membelakangi Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Kedai kopi Agam Pisan juga menyediakan ragam kopi nusantara yang memanjakan para pengunjung yang singgah menikmati kopi sembari memandang lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Kedai kopi Agam Pisan juga menyediakan ragam kopi nusantara yang memanjakan para pengunjung yang singgah menikmati kopi sembari memandang lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Moto yang tertulis di dinding kedai yang memiliki latar lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Moto yang tertulis di dinding kedai yang memiliki latar lanskap Sungai Musi Palembang, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Varian kopi nusantara yang juga tersedia di kedai kopi Agam Pisan kedai unik berlatar lanskap Sungai Musi Palembang di lantai tiga gedung pasar 16 Ilir, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Varian kopi nusantara yang juga tersedia di kedai kopi Agam Pisan kedai unik berlatar lanskap Sungai Musi Palembang di lantai tiga gedung pasar 16 Ilir, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Suasana kedai yang didominasi anak muda Palembang yang bersantai menikmati kopi di Agam Pisan sembari memandang labskap sungai musi, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id
Suasana kedai yang didominasi anak muda Palembang yang bersantai menikmati kopi di Agam Pisan sembari memandang labskap sungai musi, Senin (27/2) Foto: abp/Urban Id

Media files:
01gt97fn5d5ve4f96mf7yk67kr.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar