Search This Blog

Gempa 6,5 Magnitudo di Tuban Terasa hingga Kalimantan

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Gempa 6,5 Magnitudo di Tuban Terasa hingga Kalimantan
Mar 22nd 2024, 17:20, by Wisnu Prasetiyo, kumparanNEWS

Ilustrasi gempa bumi. Foto: Inked Pixels/shutterstock
Ilustrasi gempa bumi. Foto: Inked Pixels/shutterstock

Gempa bumi berkekuatan 6,5 magnitudo yang berpusat di 130 km timur laut Tuban, Jawa Timur, Jumat (22/3), ternyata terasa hingga Kalimantan.

Gempa terjadi pukul 15.55 WIB. Ini merupakan gempa utama kedua yang terjadi di Laut Jawa tersebut, gempa utama sebelumnya terjadi pukul 11.22 WIB sebesar M 6,1 yang direvisi menjadi M 5,9.

Gempa terjadi di 130 km timur laut Tuban, Jumat (22/3/2024). Foto: Dok BMKG
Gempa terjadi di 130 km timur laut Tuban, Jumat (22/3/2024). Foto: Dok BMKG

Sejumlah daerah di Kalimantan yang merasakan gempa ini adalah: Banjarbaru, Sampit, Banjarmasin, Martapura, Balikpapan, Tanah Grogot, Palangka Raya.

Berikut selengkapnya daerah gempa yang terdampak gempa dengan masing masing intensitasnya (Skala MMI), yang meliputi kota-kota di Jateng, Jatim, dan Yogyakarta, serta Kalimantan:

III-IV Blora

III-IV Surabaya

III-IV Kab. Banjar

II-III Mojokerto

II-III Malang

II-III Lumajang

II-III Nganjuk

II Yogyakarta

II-III Pasuruan

II-III Jepara

II-III Rembang

II-III Demak

II-III Kudus

II-III Semarang

II Pacitan

II Trenggalek

II Blitar

II Solo

II Sleman

II Kulonprogo

II Kebumen

II Temanggung

III-IV Madura

III-IV Gresik

II-III Banjarbaru

II-III Sampit

II-III Banjarmasin

II-III Martapura

II-III Balikapapan

II-III Tanah Grogot

II-III Palangkaraya

V-VI Bawean

II-III Madiun

Media files:
01hsjtx26x5hmqpccwqrw99rve.png (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar