Sep 21st 2023, 17:47, by Berita Terkini, Berita Terkini
Belajar di rumah merupakan salah satu hal yang harus dilakukan siswa. Sebab, belajar di sekolah memiliki banyak keterbatasan, baik keterbatasan waktu maupun kemampuan guru. Maka dari itu, kunci jawaban tema 3 kelas 6 halaman 13 dapat menjadi bahan belajar.
Dengan adanya kunci jawaban, siswa dapat mengetahui bagaimana cara menjawab pertanyaan yang diminta. Selain itu, kunci jawaban dapat digunakan sebagai referensi belajar untuk lebih memahami materi dari hak dalam kehidupan sehari-hari.
Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 13
Dikutip dari buku Tokoh dan Penemuan Tema 3 Buku Siswa SD/MI Kelas VI oleh Angi St. Anggari, dkk (2018), pada halaman 13, siswa diminta untuk untuk mengisi tabel tentang hak dalam kehidupan sehari-hari.
Berikut ini pertanyaan sekaligus kunci jawaban tema 3 kelas 6 halaman 13 mengenai hal dalam kehidupan.
1. Sekarang, carilah contoh hak dalam kehidupan sehari-harimu!
Hak di rumah
Mendapatkan kasih sayang dan perlindungan
Mendapatkan makan, minum, pakaian, dan tempat berlindung
Rasa adil
Mendapatkan uang jajan
Bermain
Hak di Sekolah
Mendapatkan ilmu
Membaca dan meminjam buku di perpustakaan
Berteman dengan semua siswa
Menggunakan fasilitas penunjang pelajaran
Mendapatkan pelayanan kesehatan sekolah
Hak di tengah masyarakat
Berkumpul dan berorganisasi
Menggunakan jalan umum
Menggunakan taman atau lapangan bermain
Mengeluarkan pendapat saat musyawarah
Ikut dalam berbagai lomba yang digelar dalam berbagai kegiatan
2. Apa yang dimaksud dengan hak?
Hak adalah sesuatu yang didapatkan setiap orang dengan perlindungan hukum namun tidak mengganggu orang lain.
3. Apa yang memengaruhi hak kita?
Hak di rumah
Konflik di rumah, baik orang tua maupun saudara kandung.
Sebagai pertanyaan terbuka, kunci jawaban dari tema 3 kelas 6 halaman 18 di atas bisa berbeda dengan orang lain. Akan tetapi, kunci jawaban tersebut bisa menjadi gambaran bagaimana menjawab pertanyaan yang diminta dan mendorong kreativitas dalam mengisinya.(MZM)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar