Search This Blog

5 Sarung Tangan yang Berfungsi Melindungi Kulit dari Benda Kimia yang Beracun

kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
5 Sarung Tangan yang Berfungsi Melindungi Kulit dari Benda Kimia yang Beracun
Jun 4th 2024, 23:01, by Berita Terkini, Berita Terkini

Sarung tangan yang berfungsi melindungi kulit dari benda kimia yang beracun dan berbahaya adalah. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Pexels/Chokniti Khongchum
Sarung tangan yang berfungsi melindungi kulit dari benda kimia yang beracun dan berbahaya adalah. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Pexels/Chokniti Khongchum

Pemilihan sarung tangan yang tepat adalah hal yang sangat penting dalam industri yang melibatkan manipulasi bahan kimia berbahaya. Sarung tangan yang berfungsi melindungi kulit dari benda kimia yang beracun dan berbahaya adalah sarung tangan berbahan kimia.

Penggunaan sarung tangan yang tahan kimia menjadi suatu keharusan dalam bidang tertentu. Hal itu karena risiko terpapar bahan kimia dapat mengakibatkan dampak serius pada kesehatan, mulai dari iritasi kulit hingga kerusakan permanen.

5 Sarung Tangan yang Berfungsi Melindungi Kulit dari Benda Kimia yang Beracun dan Berbahaya

Sarung tangan yang berfungsi melindungi kulit dari benda kimia yang beracun dan berbahaya adalah. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Pexels/Chokniti Khongchum
Sarung tangan yang berfungsi melindungi kulit dari benda kimia yang beracun dan berbahaya adalah. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Pexels/Chokniti Khongchum

Mengutip dari buku Ajar Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi, Kartini Massa, (2023), sarung tangan merupakan alat pelindung diri dengan fungsi utama melindungi tangan dari luka, lecet, teriris, luka terkena bahan kimia dan teradap bahaya lainnya.

Untuk sarung tangan yang berfungsi melindungi kulit dari benda kimia yang beracun dan berbahaya adalah sarung tangan berbahan kimia. Adapun beberapa jenis sarung tangannya, sebagai berikut:

1. Heat Resistant Gloves (Sarung Tangan Tahan Panas)

Sarung tangan ini sangat cocok untuk lingkungan kerja dengan suhu tinggi atau api, seperti industri pengelasan atau dapur komersial. Terbuat dari bahan tahan panas seperti karet silikon atau serat Kevlar, sarung tangan ini melindungi tangan Anda dari luka bakar.

2. Impact Hand Gloves (Sarung Tangan Anti Hantaman)

Dirancang untuk melindungi tangan dari benturan keras, sarung tangan ini memiliki bantalan tambahan pada area yang rentan cedera, seperti punggung tangan dan bagian atas jari. Sarung tangan ini sering digunakan dalam konstruksi dan pekerjaan berat lainnya.

3. Cut and Puncture Resistant Gloves (Sarung Tangan Tahan Luka Potong dan Tusuk)

Di industri yang menggunakan bahan tajam, sarung tangan ini sangat penting. Terbuat dari bahan seperti kain Kevlar atau nitril yang diperkuat, mencegah luka pada tangan pengguna.

4. Chemical Resistant Gloves (Sarung Tangan Tahan Kimia)

Untuk pekerjaan dengan bahan kimia berbahaya, sarung tangan ini sangat diperlukan. Dibuat dari bahan yang kuat melawan paparan kimia, memastikan keamanan kulit dari bahan beracun.

Bahan pembuatnya juga sangat kuat dalam mencegah kulit tangan terpapar bahan kimia yang berbahaya.

5. Anti Slip Hand Gloves (Sarung Tangan Anti Selip)

Sarung tangan anti selip dirancang untuk memberikan cengkeraman yang lebih baik saat bekerja dengan benda-benda licin atau basah. Sarung ini sering digunakan dalam sektor industri seperti konstruksi, restoran, atau aktivitas luar ruangan lainnya.

Baca juga: Bahan Kimia yang Sering Ditambahkan sebagai Pewarna Sintetis dalam Makanan

Jadi, sarung tangan yang berfungsi melindungi kulit dari benda kimia yang beracun dan berbahaya adalah sarung tangan berbahan kuat dan tahan bahan kimia. Jika sedang bekerja, jangan lupa untuk menggunakan sarung tangan yang sesuai dengan kebutuhan. (RIZ)

Media files:
01hzhtp21vhcmcttmtx3e2qgbj.jpg (image/jpeg)
You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts